by Kang Masroer | Jun 9, 2018 | Teknologi, Tips
“Merantaulah, kau akan mendapat pengganti kerabat dan teman. Berlelah-lelahlah, manisnya hidup terasa setelah lelah berjuang. (Imam Syafii)”― Ahmad Fuadi, Rantau 1 Muara Tak terasa, hampir dua windu lamanya saya menjadi anak rantau, 8 tahun di Kota Malang dan hampir 8...
by Kang Masroer | Apr 29, 2018 | Review Aplikasi, Startup, Teknologi, Tips
“Sayang sekali, Mas.. Baru sepuluh menit yang lalu istri saya mengantarkan pesanan payung ke Jogja. Jadi, yang tersisa hanya payung polos untuk kiriman berikutnya,” ujar Pak Harjono membuka percakapan. Sesaat kemudian, ia mulai bercerita panjang lebar tentang...
by Kang Masroer | Mar 5, 2018 | Teknologi, Uncategorized
Tet.. teretet.. teretet.. teretet.. teretet… Suara berisik itu terdengar jelas di telinga. Suara motor? Bukan, suara itu sama sekali bukan suara kendaraan yang sedang melaju, walaupun lokasi ruang guru di sekolah tempat kami bekerja memang dekat dengan jalan raya....
by Kang Masroer | Nov 16, 2017 | Review Aplikasi, Teknologi, Uncategorized
Hai Sob, pernah membayangkan nggak sih, apa jadinya jika di dunia ini tak ada musik? Hmm, pasti dunia ini terasa kurang asyik. Iya kan? Coba saja bayangkan sejenak. Saat kita bersantai ria, misalnya, tentu akan terasa lebih lengkap jika ditemani dengan suara radio....
by Kang Masroer | Nov 12, 2017 | Teknologi, Tips
Entah disadari atau tidak, sejak makhluk bernama internet masuk ke Indonesia di sekitar tahun 1990-an, banyak sekali perubahan gaya hidup yang kita alami. Satu di antaranya adalah dalam hal gaya berjual beli. Terlebih ketika dunia internet memasuki era 4G LTE yang...
by Kang Masroer | Okt 19, 2017 | Teknologi, Tips
” Setiap momen pasti berharga, karena setiap detik punya cerita. ” Begitulah kira-kira kalimat yang paling tepat untuk menggambarkan betapa pentingnya mengabadikan momen tumbuh kembang si Kecil dari masa ke masa. Ya, masa atau waktu memang ibarat aliran...